PAFI DKI

PERSATUAN AHLI FARMASI INDONESIA

  • Sekilas Tentang PAFI

    Sesungguhnya Ahli Farmasi Indonesia ada sejak di Proklamasikan kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945, telah berjuang bahu membahu dengan semua golongan masyarakat, untuk melenyapkan penjajahan dari muka bumi Indonesia, serta turut aktif mempertahankan Negara Kesatuan Republik Indonesia dan kemudian ikut serta dalam Pembangunan Masyarakat dan Negara.

    Oleh karena itu Ahli Farmasi Indonesia merupakan salah satu potensi pembangunan yang tidak pernah absen dalam perjuangan pembangunan Negara. Sebagai salah satu potensi pembangunan sesuai Fungsinya, Ahli Farmasi Indonesia disamping tugas keseharian, tetap ikut serta mempertinggi taraf kesejahteraan umum, khususnya dibidang Kesehatan Masyarakat dan Farmasi.

    Pada tanggal 13 Februari 1946, di Yogyakarta dibentuklah suatu Organisasi yang dinamakan “Persatuan Ahli Farmasi Indonesia “ sebagai wadah untuk menghimpun Semua Tenaga yang Bakti Karyanya di bidang Farmasi, Persatuan Ahli Farmasi Indonesia selanjutnya disingkat “PAFI.

    PAFI dan Pengurus Pusat PAFI berkedudukan di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berazaskan Pancasila, Organisasi PAFI adalah Organisasi Profesi yang bersifat Kekaryaan dan Pengabdian.

  • Tujuan PAFI
    - Mewujudkan Masyarakat Adil dan Makmur berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
    - Mewujudkan Derajat Kesehatan yang Optimal bagi Masyarakat Indonesia
    - Mengembangkan dan meningkatkan Pembangunan Farmasi Indonesia
    - Meningkatkan Kesejahteraan Anggota

Our Latest Artikel

Profil kesehatan Indonesia
Profil kesehatan Indonesia terus berkembang dan membutuhkan perhatian serta upaya bersama untuk mengatasi tantangan yang ada dan mencapai tujuan kesehatan yang lebih baik.
JKN: Perlindungan Kesehatan Bagi Seluruh Warga Negara
Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) adalah program pemerintah Indonesia yang bertujuan untuk memberikan perlindungan kesehatan bagi seluruh warga negara. Berikut adalah beberapa poin penting mengenai JKN:
Virus agen infeksius yang sangat kecil
Virus merupakan topik penting dalam ilmu kesehatan, biologi, dan penelitian medis, terutama mengingat dampaknya terhadap kesehatan masyarakat.
Kesehatan Holistik: Pendekatan Menyeluruh untuk Kesejahteraan
Kesehatan holistik menawarkan pandangan yang menyeluruh terhadap kesejahteraan, mengajak individu untuk memperhatikan semua aspek kehidupan mereka.
Mengendalikan Tekanan Darah dan Mencegah Komplikasi
Mengendalikan tekanan darah dan mencegah komplikasi hipertensi memerlukan pendekatan yang komprehensif. Berikut adalah beberapa langkah yang dapat diambil
Diet sehat memiliki banyak manfaat
Mendukung pertumbuhan dan perkembangan manusia. Menjaga tingkat energi tubuh agar tetap optimal. Mempertahankan berat badan yang sehat dan ideal. Meningkatkan kesehatan mental, seperti menjaga suasana hati dan mengurangi risiko gangguan kejiwaan.
Makanan yang paling Anti Inflamasi
Makanan seperti buah-buahan, sayur-sayuran, dan rempah-rempah mengandung senyawa anti-inflamasi dan dapat membantu mengurangi peradangan. Makanan yang paling anti-inflamasi mungkin meliputi: buah beri. ikan berlemak.